Mengingatkan pada tahun 60'an, kamu harus tampil menantang dengan memasukan polo neck jumper ke dalam lemarimu. Jenis baju ini tidak akan memberi beberapa variasi gaya seperti yang dihasilkan oleh sweater yang bisa digunakan untuk casual look maupun formal look, tapi jika digunakan dengan cara yang tepat, maka akan menaikkan penampilan.
Styling The Polo Neck Jumper
Cara terbaik untuk memadukan polo neck jumper adalah menumpuknya dengan blazer. Ini akan menghasilkan tampilan yang elegan, dan jika penggunaannya tepat akan terlihat sangat stylish. Memadukan jumper ini dibawah blazer berbahan tweed akan menambahkan tampilan yang dewasa, dan sebagai alternatif bisa blazer bisa digantikan dengan coat. Polo neck jumper rajut yang tebal bisa menjadi pilihan yang masuk akal, tapi dengan polo neck jumper berbahan ringan akan memberikan kesempatan untuk melakukan variasi gaya. Contohnya : Tumpuk polo neck jumper berwarna yang tipis dibawah stuff berpattern cable knit, tambahkan ekstra layer dan dimensi untuk mendapatkan penampilan yang pas. Kalau kamu ingin menerapkan penampilan yang simple, gunakan polo neck jumper rajut yang tebal dengan jeans atau celana chinos, dan dilapisi lagi dengan trench coat jika cuaca sedang dingin.
Order this cool stuff for this season guys!!
[caption id="attachment_549" align="aligncenter" width="430"] Black Polo Neck Jumper[/caption]
source : http://www.mensfashionmagazine.co.uk/
No comments:
Post a Comment